Macam-macam Vitamin dan sumbernya serta fungsi vitamin untuk tubuh
Macam-macam Vitamin dan sumber vitamin serta manfaat dan fungsi vitamin untuk tubuh
Vitamin adalah Sekelompok senyawa organik ( Zat organoleptik) yang sangat dibutuhkan tubuh dan memiliki peranan penting dalam mengatur proses metabolisme tubuh. Secara umum Vitamin tidak dapat di produksi oleh tubuh. Tiap-tiap vitamin mempunyai fungsi dan tugas-tugas yang spesifik termasuk dalam pengatur